top of page

EPSON SC-P6000

EPSON SC-P6000

Kualitas Foto Sempurnahhh

Epson menghadirkan printer format besar untuk kebutuhan cetak foto. Seri SureColor SC-P6000 ini dirancang khusus untuk memenuhi ekspektasi akan hasil foto yang nyata. Cocok untuk pengusaha yang sering menerima permintaan cetak foto pembesaran, gulungan kanvas, spanduk, art paper, majalah, tabloid, buku foto, hingga bisnis studio foto. Masuk dalam kebutuhanmu? Ketahui lebih lanjut yuk!

Fitur

Hasil tangkapan lensa kamera yang mengagumkan terasa kurang lengkap tanpa dukungan printer foto berkualitas. Kini banyak foto-foto estetik penuh kenangan diabadikan. Melalui EPSON SureColor SC-P6000, dapatkan hasil cetak foto yang tampak lebih hidup. Kualitas adalah senjatamu untuk memenangkan hati pelanggan. Percayakan pada kualitas cetak foto memukau dengan printer Epson.

Fitur utama Epson SC-P6000

  • Lebar area cetak 24 inci atau 60 cm.

  • Dukungan printhead terbaik EPSON PrecisionCore TFP.

  • Resolusi maksimal 2.880 x 1.440 dpi.

  • Teknologi tinta pigmen berkualitas UltraChrome HD.

  • Dibekali 9 warna tinta dengan 1 slot switch : Cyan, Photo Black, Matte Black, Vivid Magenta, Yellow, Light Cyan, Vivid Light Magenta, Light Black, Light Light Black.

  • Akurasi warna tinggi

  • Hasil cetak premium glossy yang tahan lama hingga 60 tahun

Rekomendasi Produk Yang Dihasilkan
  • Indoor Banner

  • Pembesaran Foto

Dukungan Layanan Terbaik untuk Bisnismu

WUMates tak perlu khawatir dengan kendala teknis dan ketersediaan consumable. Wujud Unggul peduli dengan kelangsungan bisnismu. Melalui Wujud Unggul Service Support, dukungan tim teknisi berpengalaman siap mengatasi kendala pada mesin produksimu.

Cek Reviewnya!
Hubungi Product Specialist

Your content has been submitted

Wujud Unggul

Email: c.care@wujudunggul.com

Hotline: 0821 4312 3173

Lokasi Kami
Surabaya (Head Office)
Komplek Pergudangan Indoserena Blok C1, Tambaksawah, Waru 61256

Malang
Jl. Taman Sulfat XX No.2-4, Blimbing, Kota Malang 65126

Yogyakarta
Jl. Nitikan Baru No. 9, Umbulharjo, Yogyakarta 55161

Denpasar
Jl. Cargo Permai No. 163, Ubung Kaja, Denpasar 80116

Makassar

Jl. Andalas No. 60, Kota Makassar 90154

©2022 by Wujud Unggul. Proudly created with Wix.com

bottom of page